Deskripsi
Merencanakan bulan madu adalah suatu hal yang wajib dirancang oleh sepasang pasangan penganting baru. Dan setiap pasangan pasti mempunyai tujuan honeymoon impian mereka masing-masing.
Nah, belum menemukan ide kemana kamu akan mengajak pasanganmu honeymoon? Kenapa ngga coba pergi ke Pulau Ora aja? Kalau orang bilang, Pulau Ora itu Maldives nya Maluku. Karena di Pulau Ora terdapat banyak sekali resort-resort yang mengapung diatas pantai.
Keindahan Pulau Ora yang sangat eksotis dan private ini membuat lokasi ini menjadi tempat honeymoon favorit. Tertarik untuk honeymoon kesana? berikut ini kami berikan beberapa paket honeymoon Pulau Ora yang bisa kamu pilih sebagai pemandumu selama disana.
1. Yuktravel.com❤️
Nomor Telepon: (021) 6531 4171 / 0855 886 8686
Harga Mulai: Rp 9.500.000,-
Email: [email protected]
Paket bulan madu pertama yang paling recommended adalah dari Yuktravel.com. Paket honeymoon dari tur ini menawarkan perjalanan sealam 4 hari 3 malam. Di kesempatan kali ini kamu akan diajak pergi explore Ambon dengan Pulau Ora nya yang populer berkat keindahannya.
Keberangkatan awal akan dimulai dari Jakarta menuju Ambon. Harga tersebut sudah include dengan penginapan 2 malam di resort kenamaan dan super romantis,ala-ala maldives gitu guys. Dan juga sudah termasuk tiket pesawat PP menggunakan Lion Air lho.
2. Vokamo.com❤️
Nomor Telepon: (0361) 849 5858 / 0811 386 3685
Harga Mulai: Rp 8.910.000,-
Email: [email protected]
Cari harga promo? Vokamo.com lagi ngadain promo bulan madu ke Pulau Ora nih guys. Dari harga awal 9juta, kamu bisa dapetin potongan harga menjadi 8,91 juta. Vokamo menawarkan perjalanan honeymoon ke Pulau Ora Selama 3Day 2Nigth.
Di hari pertama kamu dan pasanganmu akan menuju ke Pulau Seram, disana banyak sekali Resort-resort. Dihari kedua, perjalanan akan menuju ke Tebing Batu dan Mata Air Belanda. Dan dihari terakhir adalah waktu bebas, jadi kamu bisa mengunjungi tempat manapun yang ingin dikunjungi.
3. Kakaban.co.id❤️
Nomor Telepon: (021) 8370 3157 / 0812 1188 8999
Harga Mulai: Rp 5.350.000,-
Email: [email protected]
Kakaban.co.id juga memiliki penawaran menarik untuk dijadikan paket tur honeymoon mu. Dengan durasi waktu selama 4 day 3 night kami rasa cukup untuk kamu dan pasanganmu mengukir momen bahagia di Pulau Ora.
Bersama kakaban.co.id kamu bisa menikmati keindahan Pulau Ora dengan mengelilingi spot-spot cantik nan kece seperti Ora Beach, Sawai, Air Belanda, dan lain-lain.
4. Laditatour.com❤️
Nomor Telepon: (021) 2242 1473
Harga Mulai: Rp 3.700.000,-
Email: [email protected]
Paket honeymoon dari laditatour.com memang patut untuk dipertimbangkan. Dengan harga mulai dari 3,7juta kamu akan diajak mengeksplor Pulau Ora selama 3 hari 2 malam.
Dengan harga segitu kamu juga sudah mendapatkan beberapa fasilitas seperti transport PP airport ke Kota Ambon, Tiket Kapal Ferry PP,Akomodasi 2 malam di Ora Beach, makan, tiket masuk wisata, tour sesuai itinerary, dan lain-lain.
Untuk info lebih lengkapnya silahkan hubungi kontak diatas.
5. Pikniknusantara.co.id❤️
Nomor Telepon: 0838 771 57273
Harga Mulai: Rp 3.050.000,-
Email: [email protected]
Selanjutnya ada paket honeymoon dari pikniknusantara.co.id yang menawarkan perjalanan bulan madu dengan durasi waktu selama 4 days 3 night.
Pikniknusantara.co.id akan mengajakmu menyusuri keindahan Ora dengan mengunjungi beberapa tempat-tempat cantik seperti Pulau Pasir, Pulau Jodoh, Pulau Raja, Goa Laut, Ora Beach, Ora Resort, Mata Air Belanda, Tebing Batu Hatupia.
6. Amazingtripplanner.com❤️
Nomor Telepon: 0812 3690 9972 / 0821 1525 3789
Harga Mulai: Rp 4.500.000,-
Email: [email protected]
Paket tur selanjutnya ada dari amazingtripplanner.com yang menyajikan beberapa penawaran dengan highlight destination menarik.
Dengan harga 4,5 juta kamu akan diajak hopping island ke beberapa pulau terdekat di Pulau Ora, snorkeling dan photoshoot di sekitaran Ora Beach. Untuk detail lainnya, langsung hubungi nomor diatas.
7. Fun-adventure.com❤️
Nomor Telepon: 0821 3989 9009 / 0821 3232 1313
Harga Mulai: Rp 3.926.000,-
Email: [email protected]
Berbeda dari paket honeymoon lainnya, fun-adventure menyajikan beberapa pilihan durasi waktu dari 3D2N dan 4D3N dengan beberapa tipe kamar hotel yang cukup menarik. Ada tipe kamar darat, laut, dan rumah laut.
Kamu tinggal pilih yang sesuai dengan seleramu dan pasanganmu. Jika ingin mengonsultasikan dulu waktu bulan madumu, coba saja langsung hubungi kontak ataupun email yang tertera diatas.
8. Gogonesia.com❤️
Nomor Telepon: 0858 5000 2010
Harga Mulai: Rp 5.798.000,-
Email: [email protected]
Harga bawa rupa, mungkin itu kata yang pas ditujukan untuk paket honeymoon gogonesia.com ini ya guys. Karena harga dari gogonesia.com ini sangat sebanding dengan treatment yang diberikan kepada konsumennya.
Selain fasilitas, destinasi yang dikunjungi oleh tur ini terbilang cukup berbeda dari lainnya, yaitu seperti Negeri Raja-raja, Negeri Allang, Pantai Huluwa, Negeri Larike. Tertarik untuk memilih tur ini?
9. Jelajahhemat.com❤️
Nomor Telepon: (021) 2765 6497
Harga Mulai: Rp 5.500.000,-
Email: [email protected]
Ketika mencari Paket tur apalagi untuk liburan honeymoon, kamu akan memilih yang paling terpercaya dan berkualitas bukan? Nah Paket tur dari jelajahhemat.com merupakan salah satu jasa tour yang sudah memiliki kredibiltas cukup tinggi.
Sudah terkenal akan pelayanan dan kenyamanan yang diberikan. Selain itu paket tur ini juga sering mengadakan promo, salah satunya perjalanan honeymoon menuju Pulau Ora. Mungkin kamu bisa coba ini?
10. Raja-wisata.com❤️
Nomor Telepon: 0812 6557 6555 / 0811 1808 194
Harga Mulai: Rp 4.400.000,-
Email: [email protected]
Terakhir ada paket honeymoon Pulau Ora dari raja-wisata.com memberikan penawaran durasi waktu liburan bulan madu selama 3D2N. Agent travel ini adalah salah satu tur yang tersedia disaat low season, jadi kamu bisa memilih jasa agar pengeluaranmu tidak membengkak.
Segitu dulu ya guys rekomendasi paket honeymoon dari kamu. Semoga waktu liburan honeymoon semakin berkesan dan menyenangkan dengan memakai jasa tour paling pas dari segi manapun.
Usman Farhan Syakir (pemilik terverifikasi) –
Kata bijak mengatakan, ‘Kesempatan datang tak terduga.’ Saya siap terkejut jika menang giveaway ini!
Imam Ayatullah Khumaini (pemilik terverifikasi) –
Semoga beruntung itu saya, kalau bukan saya ya semoga tetap saya.
Anas Azhar Hayyan (pemilik terverifikasi) –
Dari pada pusing mikirin mantan, mending pusingin cara bawa pulang hadiah giveaway ini.