10 Toko Aki di Tangerang Ini Jawabannya Jika Mau Kendaraanmu Selalu Prima dan Tidak Mogok

3 reviews

Rp54.600

Category:

Deskripsi

Wilayah Tangerang semakin tumbuh dan berkembang aktivitas ekonominya sebagai dampak dari pertumbuhan ekonomi Jakarta. Mobilitas penduduknya juga tinggi karena sektor perdagangan dan jasa mengalami peningkatan yang cukup pesat.

Hal ini mempengaruhi tumbuhnya bisnis perawatan kendaraan yang berupa bengkel dan toko aki agar kendaraan selalu dalam kondisi prima dan siap digunakan.

Dari semua toko aki yang ada di Tangerang, beberapa diantaranya kami rekomendasikan sebagai langganan untuk merawat baterai kendaraan agar awet digunakan atau dapat dibutuhkan sewaktu-waktu apabila tiba-tiba mogok di tengah jalan.

Dan berikut adalah rekomendasi toko aki terbaik yang kami tawarkan. Simak ulasannya di bawah ini!

1. Bandar Aki❤️

Alamat: Jl. Raya Raden Fattah No. 20, Sudimara Barat, Kec. Ciledug, Kota Tangerang, Banten
Map: KlikDisini
Jam Buka: 06.30 – 21.00 WIB (Setiap Hari)
No Telp: 0852 1314 6878, 0856 9226 1130
Whatsapp: 0852 1314 6878, 0856 9226 1130

Salah satu toko accu terbaik di area Ciledug adalah Bandar Aki. Di sini menyediakan berbagai jenis baterai untuk motor, mobil, genset, forklift dari merk GS Astra, Yuasa, Incoe, Motolite, Massiv, Amaron, Motobatt, Panasonic, NS, Bosch, dan lainnya.

Harganya bervariasi dan lumayan bersaing namun masih terjangkau dan bergaransi 1 sampai 18 bulan. Pelayanannya ramah dan memuaskan. Tersedia jasa pesan antar dan pemasangan ke rumah bebas biaya.

Pemeriksaannya juga teliti untuk memastikan kondisi baterai dengan peralatan yang canggih. Sehingga tidak ada kendala lagi dan masih layak pakai sebelum ganti baru. Dijamin memuaskan.

Cabang outletnya banyak tersebar di beberapa area di Tangerang dan Jakarta. Kunjungi situs tokoakiterdekat.com untuk informasi selengkapnya. Toko ini juga hadir secara online di Tokopedia jika malas ke luar rumah.

2. Dunia Aki❤️

Alamat: Ruko Victory Square No. 5, Jl. Ciater Barat, Buaran, BSD City, Serpong Sub-District, South Tangerang City, Banten
Map: KlikDisini
Jam Buka: 08.00 – 19.00 WIB (Setiap Hari)
No Telp: 0851 0748 1888, 0818 66 1313
Whatsapp: 0851 0748 1888, 0818 66 1313

Di daerah BSD, Dunia Aki merupakan rekomendasi terbaik untuk memenuhi kebutuhan baterai kendaraan. Tersedia segala macam aki untuk mobil, motor, truk, kapal, alat berat, dan genset dengan jenis basah dan kering.

Pilihan merknya antara lain Amaron, FB, Incoe, GS Astra, NGS, Go Battery, Delkor, Panasonic, Varta, dan sebagainya. Harganya bervariasi dan relatif dari yang ekonomis sampai premium, bahkan lebih murah dari S & D. Kualitasnya terbaik dan dijamin asli.

Penjual dan teknisinya jujur, ramah, cekatan, dan informatif dalam menjelaskan accu secara detail dalam perawatan agar awet digunakan dan tahan lama. Tersedia layanan pesan antar dan pasang secara gratis untuk wilayah Serpong, Tangerang, Jakarta Selatan, Jakbar, dan Jakpus.

Lokasinya mudah ditemukan dan ruang parkirnya lumayan luas. Kunjungi duniaki.com untuk info selengkapnya. Layanan pembelian online tersedia di e-commerce Tokopedia agar bisa dapat diskon tambahan sesuai penawaran merchant.

3. Sinar Jaya Abadi❤️

Alamat: Jl. Buaran Raya No.7, Buaran, Kec. Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten
Map: KlikDisini
Jam Buka: 07.00 – 21.00 WIB (Minggu sampai Jumat); 08.00 – 18.00 WIB (Sabtu)
No Telp: 0813 8923 4143
Whatsapp: 0813 8923 4143

Rekomendasi terbaik selanjutnya adalah Sinar Jaya Abadi Battery. Toko ini terkenal dengan produknya yang lengkap mulai dari aki kering dan basah dari berbagai brand ternama seperti NS, Bosch, Amaron, Incoe, Delkor, GS Astra, Yuasa, dan lainnya.

Selain untuk mobil dan motor, produknya juga bisa digunakan untuk truk dan bus. Barangnya dijamin asli, bagus, dan berkualitas. Harganya murah dan merakyat. Tersedia layanan antar dan pemasangan gratis ke rumah atau lokasi tujuan.

Layanan lainnya adalah charger baterai dan tukar tambah accu bekas sehingga makin hemat. Info harga, promo, dan lainnya dapat dilihat di akimurah.my.id.

4. Bintang Cikupa❤️

Alamat: Jl. Raya Serang KM. 14.2, Dukuh, Kec. Cikupa, Tangerang, Banten
Map: KlikDisini
Jam Buka: 08.00 – 18.00 (Senin sampai Rabu dan Jumat sampai Minggu); 08.00 – 16.00 WIB (Kamis)
No Telp: 021 5940 5331
Whatsapp: 0859 4654 3092, 0877 7797 7721

Terletak di dekat gudang Polytron Cikupa, toko Bintang Cikupa Battery dapat menjadi pilihan alternatif dan favorit untuk membeli aki berkualitas. Meski tempatnya tidak terlalu besar, namun koleksinya cukup lengkap dengan berbagai merk accu.

Diantaranya adalah Yuasa, Amaron, GS Astra, Incoe, Delkor, Go Battery, dan sebagainya. Barangnya original, berkualitas dan tahan lama, serta bergaransi resmi. Harganya terjangkau dan bersahabat dengan diskon yang menggiurkan. Pelayanannya ramah dan memuaskan.

Koleksi produk dan testimoni hasil penjualan dapat dilihat di IG @bintang_cikupa.

5. LBPO❤️

Alamat: Jl. Raden Fatah No. 12, Sudimara Selatan, Kec. Ciledug, Kota Tangerang, Banten
Map: KlikDisini
Jam Buka: 07.00 – 20.00 WIB (Setiap Hari)
No Telp: 021 733 2262
Whatsapp: 0896 0504 3662

Satu lagi toko aki favorit di daerah Ciledug yaitu LBPO (Lancar Battery Pak Oman) yang berada di dekat lampu merah portal Ciledug. Toko ini menyediakan accu untuk motor, mobil, genset, ups, sepeda listrik, mobilan mainan anak, dan sebagainya.

Produknya dijamin asli, bukan barang KW. Kualitasnya bagus, bergaransi, dan awet. Harganya ramah di kantong. Pelayanannya asik dan ramah. Penjualnya menjelaskan baterai dengan mudah,detail, dan membantu memilihkan sesuai budget.

Di sini juga melayani stroom/charge baterai, tukar tambah, jumper, dan isi ulang air accu. Aneka tips perawatan baterai dan merk produk yang dijual dapat dilihat di IG @lbpo.id. Transaksi online tersedia di Tokopedia.

6. Semesta Aki❤️

Alamat: Jl. Maulana Hasanudin No. 11, Cipondoh, Kec. Cipondoh, Kota Tangerang, Banten
Map: KlikDisini
Jam Buka: 08.00 – 21.45 WIB (Setiap Hari)
No Telp: 0819 3826 8232
Whatsapp: 0819 3826 8232

Untuk daerah Cipondoh, Semesta Aki adalah rekomendasi terbaik jika ingin mengganti accu. Produknya bervariasi dan cocok digunakan untuk mobil pabrikan Jepang hingga Eropa. Harganya kompetitif namun masih bisa kompromi.

Merk yang tersedia adalah Amaron, Incoe, GS Astra, Emtroc, Go Battery, Motolite, Dynex, Motobatt, dan sebagainya. Garansinya mulai dari 2 bulan hingga 12 bulan. Tersedia tipe baterai untuk mobil, motor, genset, ups, forklift dengan jenis basah dan kering.

Pelayanannya sangat baik dan profesional. Respon seller cepat tanggap dan sampai di lokasi jika dibutuhkan dalam keadaan mendesak. Hasil pemasangannya rapi dan memuaskan.

Detail produk yang dijual dapat dilihat di situs resminya semestaaki.com atau IG @semesta_aki.

7. Optima❤️

Alamat: Jl Kelapa Puan Raya Ruko Petersburg Blok AE 1 No. 36, Gading Serpong, Pakulonan Barat, Kec. Kelapa Dua, Tangerang, Banten
Map: KlikDisini
Jam Buka: 07.00 – 19.00 WIB (Minggu sampai Jumat); 07.00 – 18.00 WIB (Sabtu)
No Telp: 0812 8389 2757
Whatsapp: 0812 8389 2757

Toko aki Optima terkenal dengan pelayanannya yang jujur, ramah, dan profesional. Owner melakukan pemeriksaan dengan detail sebelum penggantian accu untuk memastikan permasalahan yang dialami konsumen.

Sikapnya ramah, komunikatif, dan informatif dalam berbagi pengetahuan dan pengalaman merawat baterai kendaraan agar awet dan tahan lama. Layanan antar dan pasang ke rumah atau lokasi tujuan juga memuaskan, termasuk service after sales-nya.

Produknya lengkap dan cocok untuk berbagai jenis mobil pabrikan Asia dan Eropa. Barangnya dijamin 100% asli dan bergaransi resmi. Harganya sangat bersaing dan paling murah diantara toko lainnya.

Lokasinya mudah dijangkau dan cocok dikunjungi bagi masyarakat di daerah BSD dan sekitarnya.

8. Pusat Aki Mitra❤️

Alamat: Jl. Moh. Toha No.9A, Pasar Baru, Kec. Karawaci, Kota Tangerang, Banten
Map: KlikDisini
Jam Buka: 08.00 – 17.00 WIB (Setiap Hari)
No Telp: 021 2967 1510
Whatsapp: 0852 1923 6688, 0852 8666 6058

Toko yang awalnya berlokasi di Jalan Imam Bonjol ini menyediakan berbagai tipe aki untuk mobil, motor, hingga forklift dengan jenis basah dan kering. Pilihan merknya antara lain Trojan, Amaron, Panasonic, Yuasa, GS Astra, Delkor, Incoe, dan lainnya.

Barangnya original, baru, berkualitas, dan bergaransi. Harganya bersaing dan lebih murah dibanding tempat lainnya. Pelayanannya cepat ketika accu drop di tengah jalan. Peralatan untuk tes baterai lengkap dan bisa diketahui umurnya untuk diganti atau tidak.

Penjualnya ramah dan informatif. Tersedia juga layanan pesan antar dan pasang ke rumah dengan gratis biaya pemasangan. Recommended.

9. Cakra Motor 11❤️

Alamat: Jl. Raya Kelapa Puan Blok AD14 No. 16&17, Pakulonan Barat, Kec. Kelapa Dua, Tangerang, Banten
Map: KlikDisini
Jam Buka: 08.00 – 17.00 WIB (Senin sampai Sabtu, Minggu tutup)
No Telp: 0877 7779 6334
Whatsapp: 0877 7779 6334

Cakra Motor 11 terkenal sebagai bengkel serba guna dengan berbagai pelayanannya seperti ganti oli, aki, penjualan spareparts dan aksesoris, dan layanan lainnya. Cabangnya juga tersebar di wilayah Tangerang dan Jakarta.

Pelayanannya ramah dan cepat. Mekaniknya berpengalaman dan menguasai teknik pengerjaan kendaraan dengan benar. Harganya kompetitif dan reasonable, sebanding dengan kualitas produk dan pelayanannya.

Jasa panggilan ke rumah juga ada dan bebas biaya tambahan. Keuntungan lainnya adalah terdapat reminder untuk service sehingga teratur perbaikannya dan kendaraan berfungsi optimal. Info produk dan lainnya dapat disimak di situs resminya cakramotor11.com.

10. Bintang Jaya Makmur❤️

Alamat: Jl. Raya Serpong KM.7 No.65, Pakualam, Kec. Serpong Utara, Kota Tangerang Selatan, Banten
Map: KlikDisini
Jam Buka: 08.00 – 17.00 WIB (Setiap Hari)
No Telp: 0858 8580 8986
Whatsapp: 0858 8580 8986

Bagi masyarakat di wilayah Tangerang dan Tangerang Selatan, Bintang Jaya Makmur merupakan salah satu toko aki terbaik dan terlengkap untuk kebutuhan kendaraan anda. Produknya original, berkualitas hebat, dan harganya pun hemat.

Merk produk yang tersedia adalah NGS, GS Astra, Amaron, Emtroc, Varta, Bosch, Axis, Motolite, Motobatt, Yuasa, Massiv, dan lainnya. Pelayanannya oke dan mantap. Pemeriksaannya dilakukan dengan peralatan yang canggih sehingga akurat.

Tersedia layanan pesan antar dan pasang ke rumah dan lokasi tujuan dengan cepat, bebas biaya, dan hasilnya rapi memuaskan. Produk yang dijual adalah barang baru dan bergaransi resmi.

Sumber: mitsubishi-motors.co.id

  1. Muhammad Falih Aqmar (pemilik terverifikasi)

    Saya tidak pandai merayu, tapi kalau soal menang giveaway, bolehlah dicoba.

  2. Bahir Najib Saqib (pemilik terverifikasi)

    Mimpi saya sederhana, hanya ingin menang giveaway ini. Mimpi yang lain? Nanti dulu, fokus satu-satu.

  3. Osman Syakir Irfan (pemilik terverifikasi)

    Jika menang giveaway ini, saya akan rayakan dengan… tidur lebih awal. Kesehatan itu penting!

Tambahkan ulasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *