Jadikan Rumahmu Makin Keren Dengan Belanja Material Dari 10 Toko Bangunan di Karawang Ini

3 reviews

Rp54.600

Category:

Deskripsi

Ingin bikin rumah tambah keren namun tidak menguras kantong? Belanja materialnya dari toko bangunan di Karawang ini saja. Segala kebutuhan tersedia lengkap dan kualitasnya dijamin tidak mengecewakan.

Harganya juga terjangkau dan ramah di kantong. Pelayanannya informatif dan memuaskan.

Baca ulasan selengkapnya di bawah ini!

1. Roma Bangunan❤️

Alamat: Jl. Tuparev No.2 44, Nagasari, Kec. Karawang Barat, Kabupaten Karawang, Jawa Barat
Map: KlikDiSini
Jam Buka: 08.00–21.00 WIB (Setiap Hari)
No Telp: 0267 849 0368
Whatsapp: 0822 6059 1806, 0817 0195 463

Roma Bangunan menjadi andalan dan favorit masyarakat Karawang untuk berbelanja material. Produknya lengkap dan berkualitas, mulai dari keramik, granit, cat, sanitary, hingga peralatan tukang dan perlengkapan rumah tangga. Alat elektronik juga ada lho!

Dari luar tokonya terlihat kecil, namun dalamnya luas. Tempatnya bersih dan penataan barangnya rapi sesuai kategori. Pengunjung mudah memilih barang karena konsepnya swalayan.

Pegawainya informatif dan banyak membantu memberikan saran hingga perhitungan produk yang dibutuhkan. Pelayanannya ramah dan memuaskan. Harganya terjangkau dan sesuai dengan kualitasnya. Banyak diskon, promo, dan hadiah langsung yang ditawarkan

Jika menjadi member, setiap belanja akan mendapat poin dan bisa dikumpulkan untuk mendapatkan hadiah langsung. Selain di Jalan Tuparev, Roma Bangunan memiliki cabang di Teluk Jambe dan di daerah Subang.

Order pesanan bisa dilakukan via WA atau dengan mengunjungi marketplace Tokopedia dan Shopee. Kunjungi situs romabangunan.id untuk info member dan informasi menarik lainnya. Atau bisa juga dengan kepoin akun IG @romabangunan dan FB Roma Bangunan.

2. Kita Utama❤️

Alamat: Jl. Interchange Teluk Jambe Timur, Sukamakmur, Kec. Telukjambe Timur, Kabupaten Karawang, Jawa Barat
Map: KlikDiSini
Jam Buka: 07.30 – 20.00 WIB (Setiap Hari)
No Telp: 0878 7117 6725
Whatsapp: 0878 7117 6725

Kita Utama merupakan supermarket bahan bangunan terlengkap dan termurah di daerah Karawang. Pilihannya banyak dan bervariasi, mulai dari lantai hingga atap, serta untuk interior maupun eksterior.

Tempatnya besar dan nyaman. Barangnya tertata rapi. Pelayanannya ramah dan responsif. Pegawainya memahami produk dengan baik dan bisa diajak konsultasi. Tanya-tanya lewat WA juga dilayani dengan baik.

Harganya cukup bersaing dan bersahabat. Pembayaran bisa COD. Jasa pengiriman barangnya gratis untuk daerah Karawang. Kita Utama memiliki cabang di daerah Karangsetia dan Kosambi–Klari. Kunjungi web kitautama.co.id untuk belanja online dan mendapat info promo.

Kepoin juga akun IG @kitautamasupermarket untuk update produk terbaru dan berbagai penawaran menariknya.

3. Mitra10 Karawang❤️

Alamat: Jl. Interchange Karawang Barat, Wadas, Kec. Telukjambe Timur, Kabupaten Karawang, Jawa Barat
Map: KlikDiSini
Jam Buka: 08.00–21.00 WIB (Setiap Hari)
No Telp: 0267 841 1455
Whatsapp: 0818 0490 5096

Bagi yang ingin renovasi rumah, Mitra10 Karawang adalah rekomendasi yang bagus untuk berbelanja segala kebutuhannya. Produknya dijamin komplit mulai dari lantai sampai atap. Supermarket ini juga layak disebut one stop shopping karena cukup belanja di satu tempat.

PIlihannya banyak dan lebih menghemat waktu untuk mendapatkan produk yang diinginkan. Harganya terjangkau dan murah. Tersedia banyak diskon dan promo menarik seperti cicilan 0%. Bila menjadi member akan mendapatkan potongan harga tambahan.

Karyawannya ramah dan informatif dalam memberi arahan produk yang tepat sesuai kebutuhan. Transaksi belanja bisa lewat WA atau lewat marketplace Tokopedia Mitra10 Cabang Karawang bila enggan keluar rumah.

Info member dan berbagai promo menarik yang ditawarkan dapat dilihat di web mitra10.com.

4. Atlas Bangunan❤️

Alamat: Jalan Raya Klari No. 18, Anggadita, Kec. Klari, Kabupaten Karawang, Jawa Barat
Map: KlikDiSini
Jam Buka: 08.00–17.00 WIB (Senin sampai Sabtu. Minggu tutup)
No Telp: 0813 8915 6251, 0852 1318 6341
Whatsapp: 0813 8915 6251, 0852 1318 6341

Atlas Bangunan juga menjadi salah satu supermarket bahan bangunan terbesar dan terlengkap di Karawang. Tempatnya bersih, rapi, dan nyaman. Kualitas barangnya juga baik. Rekomendasi yang bagus buat yang mau bangun atau renovasi rumah.

Harganya murah dan terjangkau. Pelayanannya ramah. Karyawannya informatif dan bisa merekomendasikan barang terbaik yang dibutuhkan pembeli. Transaksi pembelian bisa dilakukan secara online lewat Tokopedia dan Shopee.

Kunjungi juga akun IG @atlasbangunankarawang dan FB Atlas Supermarket Bahan Bangunan untuk update barangnya dan penawaran harga yang menarik.

5. TB Serasi❤️

Alamat: Jl. Bharata Raya, Sukaluyu, Kec. Telukjambe Timur, Kabupaten Karawang, Jawa Barat
Map: KlikDiSini
Jam Buka: 07.30–17.30 WIB (Senin sampai Sabtu. Minggu tutup)
No Telp: 0267 845 6512, 0813 1456 9257
Whatsapp: 0813 2221 5068

TB Serasi merupakan rekomendasi yang bagus di sekitaran Teluk Jambe, Galuh Mas untuk mendapatkan material. Tempat ini menjual batako, genting, keramik, cat, batu bata, besi, beton, perlengkapan kamar mandi, dan sebagainya.

Kualitas produknya terbaik. Harganya murah dan terjangkau. Pelayanannya ramah dan responsif. Pengirimannya cepat dan memuaskan. Lokasinya strategis di pinggir jalan dan tersedia ruang parkir yang luas.

6. Bangunan Plus❤️

Alamat: Jl. Raya Telagasari – Kosambi, Duren, Kec. Klari, Kabupaten Karawang, Jawa Barat
Map: KlikDiSini
Jam Buka: 08.00–20.00 WIB (Senin sampai Jumat); 08.00–21.00 WIB (Sabtu dan Minggu)
No Telp: 0267 864 2458
Whatsapp: 0882 9542 6894

Bila ingin membangun rumah dengan desain yang beda, Bangunan Plus adalah rekomendasi yang tepat untuk mendapatkan materialnya. Lapak ini menjual berbagai macam granit, keramik, cat, pasir, semen, besi, hingga perlengkapan rumah tangga.

Koleksinya lengkap dan banyak pilihan. Kualitasnya terjamin. Harganya kompetitif dan terjangkau. Banayk diskon, promo, dan hadiah langsung yang ditawarkan. Pelayanannya ramah dan sangat membantu.

Transaksi online dapat dilakukan lewat Tokopedia. Kunjungi juga akun IG @bangunan_plus untuk info produk terbarunya dan penawaran kredit untuk kemudahan pembayaran jika dananya terbatas.

7. TB Bijaksana I❤️

Alamat: Jl. Raya Telagasari – Kosambi, Cibalongsari, Kec. Klari, Kabupaten Karawang, Jawa Barat
Map: KlikDiSini
Jam Buka: 07.00–16.30 WIB (Setiap Hari)
No Telp: 0267 436 449
Whatsapp: 0896 0545 4548

TB Bijaksana berpengalaman dalam menjual berbagai macam material, elektronik dan aksesoris rumah tangga. Tersedia banyak pilihan keramik, cat, batu bata, batako, besi, beton, kayu, hingga berbagai peralatan dan perlengkapan rumah.

Produknya lengkap, kualitasnya dijamin bagus, serta original. Harganya murah dan terjangkau. Pelayanannya ramah dan sigap. Ada jasa antar barang ke lokasi tujuan juga dengan biaya bersahabat.

Pemesanan bisa dilakukan secara online lewat WA atau Tokopedia TB Bijaksana. Lokasinya tepat di pintu gerbang Perumahan Terangsari Kosambi dan mudah dijangkau. Lapak ini memiliki cabang di daerah Purwasari dan kualitasnya juga tidak kalah bagusnya.

8. TB Putra Nanjung Jaya❤️

Alamat: Jl. Lapang Bola Wirasaba, Cikampek Utara, Kec. Kotabaru, Kabupaten Karawang, Jawa Barat
Map: KlikDiSini
Jam Buka: 08.00 – 17.00 WIB (Setiap Hari)
No Telp: 0264 803 194

Di daerah Cikampek, TB Putra Nanjung Jaya merupakan pusat toko bangunan terlengkap dan termurah yang sangat direkomendasikan untuk dikunjungi. Di sini menyediakan material dasar hingga perlengkapan rumah tangga.

Keuntungan berbelanja di lapak ini adalah terdapat cashback sebesar 1% untuk konsumen dan 1% untuk tukangnya. Harganya cukup bersaing dengan tempat lain dan sangat terjangkau. Pelayanannya ramah dan memuaskan.

Proses pengirimannya cepat. Lokasinya mudah ditemukan dan dekat dari jalan utama serta mudah diakses.

9. TB Gunung Mas❤️

Alamat: Jl. Tarumanegara (Arteri Pintu Tol Karawang Barat) No. 167, Purwadana, Kec. Telukjambe Timur, Kabupaten Karawang, Jawa Barat
Map: KlikDiSini
Jam Buka: 07.30–17.30 WIB (Setiap Hari)
No Telp: 0267 400 377
Whatsapp: 0811 153 338

TB Gunung Mas adalah rekomendasi toko bangunan terlengkap di daerah Telukjambe Timur. Barangnya banyak pilihan dan hampir selalu ready stok. Tempatnya luas, bersih, dan nyaman. Penataan barangnya juga rapi dengan konsep modern market.

Kualitasnya juga bagus dan terjamin. Harganya terjangkau dan ramah di kantong. Pelayanannya ramah, cekatan, dan sigap membantu customer. Tersedia jasa pengiriman ke lokasi dengan cepat dan aman.

Lokasinya berada di samping terminal 163 dan mudah dijangkau. Bila ingin tahu produk terbarunya, kunjungi saja akun IG @gunungmas_bangunan.

TB Gunung Mas memiliki cabang di daerah Gempol -Karawang dan Rawagabus. Datangi saja outlet terdekat untuk mendapatkan produk yang diinginkan.

10. Tan Mart❤️

Alamat: Jl. Surotokunto No.58, Adiarsa Timur, Kec. Karawang Timur, Kabupaten Karawang, Jawa Barat
Map: KlikDiSini
Jam Buka: 08.00–19.00 WIB (Setiap Hari)
No Telp: 0811 1972 544
Whatsapp: 0811 1972 544

Tan Mart menjadi rekomendasi terakhir dalam daftar ini. Lapak ini termasuk tempat belanja material terlengkap di daerah Johar Karawang. Produk yang tersedia antara lain, cat, keramik, besi, handle, kran, dan sebagainya. Termasuk berbagai peralatan pertukangan.

Stoknya selalu tersedia. Tempatnya bersih, rapi, dan harum. Bentuknya seperti supermarket sehingga pengunjung bisa nyaman memilih barang yang diinginkan. Petugasnya juga ramah dan membantu customer bila ingin konsultasi tentang barang yang tepat.

Parkirannya luas dan bebas bayar. Lokasinya strategis dan mudah diakses karena terletak di pinggir jalan besar. Transaksi online dapat dilakukan via Shopee. Update produk dengan penawaran harga menarik dapat dilihat di akun IG @tanmartkarawang.

Sumber: hpdecor.vn

  1. Abdul Badi’ Fakhir (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan pembalap, tapi saya siap gas pol menuju garis finish untuk klaim hadiah giveaway ini.

  2. Jibran Omair (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan pengacara, tapi saya siap membela hak saya untuk memenangkan giveaway ini di pengadilan.

  3. Sa’di Khairul Anam (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan ahli geografi, tapi saya yakin hadiah giveaway ini akan menemukan jalannya ke alamat saya.

Tambahkan ulasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *